Pages

Labels

Selasa, 20 November 2012

READING POEM AS A MEANS OF STIMULATING STUDENT’S INTEREST IN READING



By: Herlambang Dwiatmoko, SS
SMPK MATER DEI PROBOLINGGO
Kali ini kesempatan teman-teman guru dari SMPK Mater Dei yang akan sharing metode pembelajaran. Tema yang diangkat adalah bagaimana membuat siswa kita tertarik belajar bahasa inggris khususnya membaca dengan sarana atau media "puisi". Bahasan ini menjadi sangat menarik dan menyita perhatian teman teman guru yang menjadi audiance karena konsep ini bisa jadi tune in di semua sekolah tanpa melihat input siswa sebagai acuan ataupun barometer tingkat pemahaman bahasa inggris siswa. 
"Puisi" adalah bentuk ekspresi pribadi dalam kehidupan sosial yang sudah sangat familiar dengan siswa kita, dengan media puisi proses "membaca" akan lebih menyenangkan dibanding membaca teks umum yang cenderung membosankan dan mempunyai batasan.
So, why not? Let's try this method. Good luck!